Teknik menangkap dan memukul bola softball

Teknik  menangkap dan memukul bola softball - Sofbol atau dikenal dengan softball adalah olahraga bola beregu yang terdiri dari dua tim. Permainan sofbol lahir di Amerika Serikat, diciptakan oleh George Hancock di kota Chicago pada tahun 1887. Sofbol merupakan perkembangan dari olahraga sejenis yaitu bisbol atau hardball. Bola sofbol saat ini berdiameter 28-30,5 sentimeter; bola tersebut dilempar oleh seorang pelempar bola (pitcher) dan menjadi sasaran pemain lawan, yaitu pemukul bola dengan menggunakan tongkat pemukul (bat). Terdapat sebuah regu yang berjaga (defensif) dan tim yang memukul (ofensif). Tiap tim berlomba mengumpulkan angka (run) dengan cara memutari tiga seri marka (base) pelari hingga menyentuh marka akhir yaitu home plate. (wikipedia)

Teknik  menangkap dan memukul bola softball
Teknik  menangkap dan memukul bola softball


Dalam permainan bola softball terdapat hal utama yang harus diperhatikan selama permainan. Hal tersebut adalah teknik menangkap bola dan memukul bola. Kedua teknik tersebut sangat menentukan untuk memenangi permainan ini. Bagaimana agar kita dapat melakukan teknik menangkap bola dan memukul bola dengan baik? Berikut akan dijelaskan teknik-teknik tersebut.

1. Teknik menangkap bola
Teknik menangkap bola sangat penting dalam permainan softball. Teknik ini terdiri atas beberapa cara, antara lain sebagai berikut
a. Menangkap bola lurus
a. Sikap awal berdiri, kedua kaki dibuka selebar bahu agak turun, dan punggung tetap lurus.
b. Kedua tangan berada di depan dada seperti membentuk keranjang
c. Pandangan tetap ke depan, ke arah datangnya bola.
d. Bola ditangkap dengan cara dijemput, sehingga dapat meredam pantulan
e. Setelah menangkap bola, tarik bola kea rah dada untuk bersiap melakukan lemparan kembali.

b. Menangkap bola atas
Cara melakukannya sebagai berikut
a.  Sikap awal berdiri, salah satu kaki di depan
b. Kedua tangan berada di depan atas kepala, kedua telapak tangan membentuk corong yang menghadap ke atas, dan sikut diangkat
c. Pandangan ke arah datangnya bola yang melambung
d. Bola ditangkap dengan cara dijemput sehingga dapat meredam pantulan
e. Setelah menangkap bola, tarik bola kea rah dada untuk bersiap melakukan lemparan kembali

c. Menangkap bola bawah
Cara melakukannya sebagai berikut
a. Sikap awal berdiri, salah satu kaki di depan
b. Kedua tangan berada lebih rendah dari lutut
c. Pandangan ke arah datangnya bola yang menggelinding
d. saat datangnya bola, turunkan lutut sehingga nyaris menyentuh tanah, dan kedua tangan beerada di antara lutut dan kaki lain yang bertumpu
e. Punggung tetap dalam keadaan lurus
f. Bola ditangkap dengan cara dijemput sehingga dapat meredam pantulan
g. Setelah menangkap bola, tarik bola kea rah dada untuk bersiap melakukan lemparan kembali

2. Teknik memukul bola
Dalam permainan softball, dikenal dua cara memukul, sebagai berikut
a. Memukul bola dengan ayunan penuh (Swing)
Cara melakukannya sebagai berikut
a. Pemain pemukul berdiri menyamping arah datangnya bola dan kedua kaki dibuka agak lebar
b. Pemukul dipegang dengan kedua tangan dan sikut diangkat
c. Pemukul dipegang dengan kedua tangan dan sikut diangkat sehingga sejajar dengan bahu, pandangan kea rah datangnya bola
d. Ayunkan pemukul saat datangnya bola
e. Bola dipukul saat berada tepa diantara bahu dan lutut
f. Setelah memukul, arah lintasan pemukul jangan ditahan

b. memukul bola tanpa ayunan (bunt)
Cara melakukannya sebagai berikut :
a. Pemain pemukul berdiri menyamping arah datangnya bola dan kedua kaki dibuka agak lebar
b. Pemukul dipegang dengan kedua tangan dan sikut diangkat sehingga sejajar dengan bahu, pandangan ke arah datangnya bola
c. Langkahkan kaki belakang ke depan sehingga sejajar dengan kaki depan, dibuka selebar bahu
d. Bersamaan dengan memindahkan kaki belakang, pemukul dipegang kedua tangan di bagian ujung-ujungnya

3. Latihan bermain softball
Permainan softball memerlukan kecermatan. Salah satunyan adalah mata sebgai pusat konsentrasi. Mata harus cermat dalam memerhatikan gerakan bola yang dipukul dan dilempar. Oleh karena itu, kamu harus melakukan latihan. Berikut beberapa bentuk latihan untuk meningkatkan keterampilan taknik yang kamu milliki.
a. Melempar dan menangkap bola
Cara melakukannya adalah sebagai berikut
a. Buatlah kelompok yang berdiri saling berhadapan. Jarak antarkelompok 5 meter.
b. Kelompok A melakukan lemparan lurus, kemudian pindah ke barisan paling belakang dari kelompok B.
c. Kelompok B menangkap bola lurus, kemudia lakukan lemparan lurus dan berlari setelah itu ke barisan paling belakang dari kelompok A
d. Demikian seterusnya dan lakukan latiha secara berulang
e. Latihan dapat dilakukan lebih dari dua kelompok

b. Memukul swing dan menangkap bola
Cara melakukannya adalah sebagai berikut
a. Satu orang berdiri sebagai pelambung dan satu orang sebagai pemukul
b. Jarak antar keduanya adalah 5 meter
c. Lambungkan bola dari sawah
d. Pemain pemukul berusaha memukul bola. Upayakan hasil pukulan melambung
e. Pemain pelambung berusaha menangkap bola yang telah dipukul
f. Lakukan secara bergantian.

Itulah Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Semoga bermanfaat :)

Tag: Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, TekniTeknik  menangkap dan memukul bola softball, k  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball, Teknik  menangkap dan memukul bola softball

0 Response to "Teknik menangkap dan memukul bola softball"

Posting Komentar